BERITA

Pupuk Kaltim Siap Jadi Pelopor Perusahaan Ramah Lingkungan

Jakarta — PT Pupuk Kalimantan Timur kini terapkan praktik environment, social, governance (ESG) dengan memerhatikan aspek lingkungan, sosial, dan tata kelola yang baik dalam proses produksi salah satunya dengan kontribusi pengurangan lapisan ozon. Disampaikan Direktur Operasi dan Produksi Pupuk Kaltim Hanggara Patrianta, Pupuk Kaltim secara bertahap telah mengurangi penggunaan refrigerant yang mengandung bahan perusak ozon …

Baca Selanjutnya »

Hartopo: Selessi PPPK Murni Tanpa Rekayasa

Jateng, Kudus – Bupati Kudus, M. Hartopo didampingi Asisten administrasi umum, Inspektur Kab.Kudus, Plt.Kepala BKPP Kudus, dan Kepala Disdikpora Kudus meninjau pelaksanaan ujian seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kontrak (PPPK) Guru tahun 2021 yang berlokasi di SMAN 2 Kudus Rabu (15/9/2021). Dalam tinjauanya, Bupati Hartopo berpesan kepada peserta ujian untuk …

Baca Selanjutnya »

PMII Pati Tertibkan Administrasi

Jateng, Pati – Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Cabang Kabupaten Pati akan selenggarakan kegiatan bertajuk Kajian Peraturan Organisasi (PO) dan Pedoman Penyelenggaraan Tata Tertib Administrasi. Kegiatan tersebut rencananya akan laksanakan besok, Jum’at (17/9/2021). Bertempat di Sekretariat PC PMII Pati pukul 14.00 WIB sampai dengan selesai. Berdasar informasi dari Koordinator Biro …

Baca Selanjutnya »

Perpres Nomor 82 Tahun 2021, Pesantren Dapat Jaminan Hidup

Jakarta – Pesantren di seluruh Indonesia mendapat kabar gembira setelah Presiden Joko Widodo mengesahkan Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 82 Tahun 2021 tentang Pendanaan Penyelenggaraan Pesantren. Perpres tersebut mengatur tentang dana abadi pesantren, yaitu dana yang dialokasikan khusus untuk pesantren dan bersifat abadi. Adpun fungsinya untuk menjamin keberlangsungan pengembangan pendidikan pesantren …

Baca Selanjutnya »

Harga Cabai Di Pasaran Terus Naik

Jatim, Lamongan – Cabai di Lamongan Jawa Timur harganya kembali mengalami kenaikan. Lonjakan harga pun bervariasi dan terjadi hampir di seluruh pasar tradisional se-Kabupaten Lamongan. Kita mulai dari cabai rawit, naik dari Rp 14 ribu menjadi Rp 17 ribu per kilogram. Sementara itu cabai merah pun juga mengalami kenaikan luar …

Baca Selanjutnya »

DPRD Pati Sahkan Raperda Perubahan

Jateng, Pati – DPRD Kabupaten Pati akhirnya, sahkan rancangan peraturan Daerah (Raperda) Perubahan APBD Kabupaten Pati tahun anggaran 2021 menjadi Peraturan Daerah (Perda) , dalam agenda rapat Paripurna DPRD Kabupaten Pati siang ini. Selasa (14/9). Sebelumnya dalam rapat Paripurna tersebut juga sudah disampaikan laporan hasil reses tahap dua tahun 2021. …

Baca Selanjutnya »

Sandiaga, PMII Harus Jadi Garda Terdepan Inovasi Produk/Jasa

Jakarta – Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) RI, Sandiaga Salahudin Uno, meyakini bahwa ekonomi digital merupakan landasan bagi Indonesi maju. Karna itu, dia menargetkan sebanyak 30 juta UMKM dapat terdigitalisasi pada akhir 2023 mendatang. “Kita memiliki potensi e-commerce dan juga para pengguna internet dan bonus demografi,” ungkap Sandi, dalam …

Baca Selanjutnya »

DPRD Pati Geram, BPNT Belum Tersalurkan

Jateng, Pati – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pati mengundang Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana (Dinsos P3AKB) Kabupaten Pati beserta Kantor Cabang BRI Pati, Selasa (14/9/2021). Acara tersebut dalam rangka membahas kaitannya dengan adanya bantuan belum tersalurkan untuk masyarakat yang terdampak Covid-19. Sebelumnya diketahui, bahwa …

Baca Selanjutnya »

Dorong Percepatan Herd Immunity, PKB Pati Laksanakan Vaksinasi

Jateng, Pati – Garda Bangsa PKB (Partai Kebangkitan Bangsa) Kabupaten Pati melaksanakan vaksinasi demi mendorong percepatan Herd Immunity di Kabupaten Pati. Bertempat di Kantor DPC PKB Kab Pati itu sebanyak 200 dosis vaksin sinovac disalurkan kepada masyarakat umum. Ketua PKB Pati, Ir. Bambang Susilo menyampaikan selain dengan penerapan protokol kesehatan. …

Baca Selanjutnya »