DAERAH

27 Exit Tol Jawa Tengah Ditutup, Ribuan Kendaraan Diputarbalikkan

Gerbang Tol Ungaran Penutupan Exit Tol Jawa Tengah. (IRFANA NUR / BERITA PANTURA)

Jateng, Semarang – Petugas gabungan telah memeriksa ribuan kendaraan sejak diberlakukannya PPKM Darurat Jawa Bali sejak Sabtu (3/7/2021) hingga Jumat (17/7/2021) kemarin. Sebanyak 23.197 kendaraan telah diperiksa di perbatasan antar Provinsi Jawa Tengah. Kemudian untuk kabupaten/kota petugas telah memeriksa sebanyak 144.769 kendaraan. “Untuk antar Provinsi yang banyak diperiksa mobil penumpang …

Baca Selanjutnya »

PMII Pati Meminta Bupati Tidak Perpanjang PPKM Darurat

Jateng, Pati – Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Cabang Pati meminta Pemerintah Kabupaten Pati tidak memperpanjang PPKM Darurat. Hal itu disampaikan oleh Ketua Umum PC PMII Pati, Ahmad Rifa’i, Ahad (18/7/2021). Menurutnya selama PPKM Darurat berlaku banyak masyarakat dari kaum ekonomi menengah bawah yang kena dampak negatifnya. Pasalnya, ia menilai akibat …

Baca Selanjutnya »

Kreatif, KUA Di Lamongan Buat Gazebo Untuk Akad Nikah

Pasangan Pengantin Sedang Berada Di Gazebo KUA Karangbinangun, Lamongan. (Detikcom)

Jatim, Lamongan – Selama PPKM Darurat pemerintah membuat kebijakan menikah bagi warga muslim hanya diperbolehkan di KUA, dan hanya boleh dihadiri 6 orang saja. Hal tersebut sebagai upaya mencegah penularan Covid-19. Biasanya Kantor Urusan Agama (KUA) melaksanakan prosesi akad nikah di dalam ruangan kantor. Bebeda dengan yang lain, salah satu …

Baca Selanjutnya »

Gus Yasin Dorong Rencana Relokasi BIB Ungaran Yang Baru

Wakil Gubernur Jawa Tengah Sedang Berkunjung di BIB Ungaran. (IRFANA NUR / BERITA PANTURA)

Jateng, Ungaran – Wakil Gubernur Jawa Tengah Taj Yasin Maimoen mendorong pengembangan dan inovasi Balai Inseminasi Buatan (BIB) Ungaran. Beliau juga mendukung rencana relokasi BIB dari Ungaran ke tempat lain yang lebih dingin, guna meningkatkan kualitas semen beku pejantan unggul yang dihasilkan. “Kita patut berbangga di Jawa Tengah memiliki BIB …

Baca Selanjutnya »

Merusak Mangrove Diancam 10 Tahun Penjara

Jateng, Pati – Dalam sebuah ekosistem pantai, hutan mangrove memiliki peranan penting dalam menanggulangi terkikisnya pinggiran pantai dari terjangan ombak laut. Selain untuk pantai itu sendiri, hutan mangrove juga mempunya fungsi penting dalam sosial ekonomi masyarakat pesisir, termasuk perlindungan dari ancaman bencana. Oelh karena itu, merusaknya bisa mendapat ancaman hokum …

Baca Selanjutnya »

Pemprov Jabar Terima Bantuan 700 Tabung Oksigen

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil

Jabar, Bandung – Pemerintah Provinsi Jawa Barat menerima bantuan 700 tabung oksigen dari Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Provinsi Jawa  Barat dan PT Abyro Multitecno Cemerlang. Bantuan diterima langsung oleh Gubernur Jawa Barat Mochamad Ridwan Kamil di Kantor PT Migas Hulu Jabar, Kota Bandung, Rabu (14/07/2021). Setelah menerima bantuan tersebut, …

Baca Selanjutnya »

Jatim Butuh Banyak Relawan Perawat

Ilustrasi Perawat Sedang Bertugas

Jatim, Surabaya – Selama pandemi virus Corona begitu banyak tenaga medis yang berguguran saat menjalankan tugas. Bukan hanya dokter yang menjadi korban. Tetapi banyak pula perawat yang meninggal dunia. Dilansir dari JawaPos.com, pada periode Januari-Juli 2021, sebanyak 87 perawat gugur saat bertugas menangani pasien Covid-19 di Jatim. Kasus tertinggi terjadi …

Baca Selanjutnya »

Ganjar Anjurkan ASN Belanja Di Pedagang Kecil

Jateng, Semarang – Ganjar Pranowo, Gubernur Jawa Tengah, mengajak seluruh aparatur sipil Negara (ASN) di wilayahnya untuk membeli maupun berbelanja di warung-warung kecil, namun secara online atau take away. Ganjar menyampaikan imbauan ini agar dapat mebantu meringankan beban pedagang kecil dan pemilik warung selama PPKM Darurat diterapkan. “Karena situasi ini …

Baca Selanjutnya »

Sepekan PPKM Darurat, Kudus Jauh Dari Target

Akses Jalan Menuju Kota Kudus Ditutup Selama PPKM Darurat. (IRFANA NUR/ BERITA PANTURA)

Jateng, Kudus – Selama PPKM Darurat ini, mobilitas masyarakat Cuma turun 12,5 persen dan masih jauh dari target. Meski begitu, kasus COVID-19 di Kudus turun menjadi 610 kasus. “Kita sendiri ditarget bagaimana target penurunan (mobilitas masyarakat) supaya 30 persen, kemarin kita baru dapat turun 12,5 persen. Mudahan-mudahan masyarakat membantu pemerintah …

Baca Selanjutnya »